Pelatihan SIKD bagi Pimpinan dan Staf FKM Universitas Jember
“Pemusnahan ada empat macam, yakni: dibakar, dicacah, dikubur, dan dibubur. Pemusnahan berkas atau dokumen harus musnah tuntas tanpa menyisakan jejak, misal dalam bentuk bungkus makanan.” Demikian disampaikan Kepala UPT Kearsipan Universitas Jember, Trayo Sastri Hardiani saat menyampaikan materi pada Pelatihan Implementasi Sistem Informasi Kearsipan Dinamis (SIKD) FKM Universitas Jember.
Pelatihan